CUCAK HIJAU BESAR ATAUPUN MURAI DAUN

CUCAK HIJAU BESAR ATAUPUN MURAI DAUN
CUCAK HIJAU BESAR / POLOS ( chloropsis sonnerati ) KLASIFIKASI ILMIAH kerajaan: animalia filum: chordata kelas: aves ordo: passeriformes genus: chloropsis species: sonnerata cucak hijau adalah jenis burung yang memiliki suara kicauan yang sangat merdu,dan oleh penggemar kicau mania (kicau mania adalah penggemar burung yang sering melombakan burung berkicau) burung ini telah banyak memikat hati mereka. burung ini terdapat jenis lainya yaitu: 1. cucak hijau kecil (chloropsis cyanopogon) (nama daerah: rante, meranti) 2. cucak hijau sayap biru (chloropsis cochinchinensis)...

APAKAH SAMA CUCAK HIJAU DENGAN MURAI DAUN

APAKAH SAMA CUCAK HIJAU DENGAN MURAI DAUN
ASAL-USUL di balik nama MURAI DAUN dan CUCAK HIJAU ( chloropsis sonnerati ) Ketika kalian baru saja memelihara cucak hijau dan ada beberapa orang melihatnya,dan ternyata dari beberapa orang tersebut mengatakan burung yang kalian pelihara ada dua nama yaitu: 1. cucak hijau 2. murai daun kalian jangan di buat ragu apalagi takut kalau anda salah memelihara jenis burung yang anda cari sebelumnya ya, karena sebenarnya dua nama tersebut sejatinya adalah satu burung yang sama. mengapa bisa begitu...? ( mungkin ini pertanyaan yang ada dalam benak kalian) nah sekarang baru kita...

CIRI DAUN POHON RAMIN di KHDTK bukit suligi

CIRI DAUN POHON RAMIN di KHDTK bukit suligi
CONTOH DAUN MUDA pohon Ramin ( gonystyius bancanus ) Pohon RAMIN itulah yang akan saya bahas kali ini.. Pohon ini terkenal sekali oleh pengusaha yang bergerak di bidang pembangunan, pohon ini memiliki banyak nama-nama daerah, di antaranya: 1.pohon jerami 2.pohon aloevera 3. dst....... karena saya yakin masih banyak nama-nama lainya. sebelum saya lanjut ke ciri-ciri,adabaiknya akan saya tambahkan informasi yang tak kalah pentingnya,yaitu tentang klasifikasi ilmiahnya. kerajaan: plantae divisi: magnoliophyta kelas: magnoliopsida ordo: myrtales family: thymelaeaceae genus:...

MURAI BATU atau KUCICA HUTAN

MURAI BATU atau KUCICA HUTAN
MURAI BATU / KUCICA HUTAN (copsychus malabaricus) nah ini dia si jago berkicau.. siapa dia..? klasifikasi ilmiah kerajaan: animalia filum: chordata kelas: aves ordo: passeriformes  family: muscicapidae genus: copsychus species: c.malabaricus pingin tahu cerita di balik nama murai batu.? burung ini ada hampir di seluruh pulau sumatera, sebagian jawa dan semenanjung malaysia,sebenarnya di kalimantan juga ada namun saat ini di nyatakan sebagai jenis lain yaitu kucica alis putih (copsychus malabaricus stricklandili),habitatnya di dalam hutan alam dari gambut sampai...

ciri daun pohon kulim

ciri daun pohon kulim
POHON KULIM ( scorodacarpus borneensis ) siapa yang tak pernah dengar nama pohon kulim.?   hampir semua orang pasti pernah mendengarnya,namun tak semua orang tahu dan paham akan bagaimana bentuk apalagi ciri-ciri dari pohon ini,padahal kemasyhuran kayu kulim telah mendunia,tidak kalah dengan jenis kayu asli indonesia lainya. nah kali ini saya akan berbagi informasi sejauh yang saya ketahui dan tambahan dari berbagai sumber lainya. klasifikasi ilmiahnya kerajaan : plantae ordo: santalales family : ocacaceae genus : scorodocarpus becc spesies : s.borneensis nama daerahnya...

TENTANG KONSERVASI SUMBERDAYA ALAM HAYATI DAN EKOSISTEMNYA

TENTANG KONSERVASI SUMBERDAYA ALAM HAYATI DAN EKOSISTEMNYA
 TENTANG KSDAH&E PENGERTIAN-PENGERTIAN Sumber daya alam hayati adalah unsur-unsur hayati di alam yang terdiri dari sumberdaya alam nabati (tumbuhan) dan sumber daya alam hewani (satwa) yang bersama unsur non hayati disekitarnya secara keseluruhan membentuk ekosistem. Konservasi sumberdaya alam hayati adalah pengelolaan sumberdaya alam hayati yang pemanfaatanya secara bijaksana untuk menjamin kesinambungan persediaanya dengan tetap memelihara dan meningkatkan kualitas keanekaragaman dan nilainya. Ekosistem sumberdaya alam hayati adalah sistem hubungan timbal balik antar unsur dalam alam,...

PERMENHUT no: p.16/menhut-II/2011 tentang PNPM mandiri kehutanan

PERMENHUT no: p.16/menhut-II/2011 tentang PNPM mandiri kehutanan
PERATURAN MENTERI KEHUTANAN REPUBLIK INDONESIA nomor : p. 16/menhut-II/2011 TENTANG PEDOMAN UMUM PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT  MANDIRI KEHUTANAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KEHUTANAN REPUBLIK INDONESIA Menimbang   : a. .....                               b. .....                          c. ..... mengingat     :  1. .....              ...

AGROFORESTRY semangka di KHDTK bukit suligi Riau

AGROFORESTRY semangka di KHDTK bukit suligi Riau
Agroforestry semangka dengan buah matoa di KHDTK bukit suligi Sebelum saya membahas Agroforestry yang pernah di laksanakan di KHDTK bukit suligi ini,sebelumnya saya sedikit membahas seluk beluk buah semangka tersebut. Semangka (citrullus lanatus) adalah jenis buah yang berasal dari daerah setengah gurun di benua afrika, namun sangat terbukti cocok di kembangkan di daerah tropis,khususnya di negara tercinta kita Indonesia. kandungan buah semangka sangat banyak karena memilki kandungan: 1.karbohidrat 2.lemak 3.serat pangan 4.protein 5.air 6.gula 7.vit A equiv 8.niasin (vit b3) 9.vitamain...

RANCANGAN ANGGARAN KEGIATAN PENANAMAN

RANCANGAN ANGGARAN KEGIATAN PENANAMAN
RANCANGAN ANGGARAN KEGIATAN PENANAMAN / PENGHIJAUAN Setiap kegiatan itu membutuhkan rencana kegiatan, dan dalam suatu kegiatan tidak akan lepas dari sebuah kata yaitu dana, nah dalam kaitanya dengan anggaran dana kegiatan penanaman ini saya akan berbagi pengalaman. ketika akan membuat atau melakukan kegiatan penanaman ada beberapa hal yang biasanya wajib ada yaitu: 1. biaya pembersihan lahan 2. biaya bahan-bahan kegiatan 3. biaya penanaman 4. biaya sarana untuk rancangan kegiatan klik disini sahabat  dan untuk tehniknya di sini  dalam setiap pembuatan plot tanaman...

TEHNIK CARA PEMBUATAN PLOT TANAMAN BUAH

TEHNIK CARA PEMBUATAN PLOT TANAMAN BUAH
TEHNIK PEMBUATAN PLOT TANAMAN HUTAN ATAU BUAH-BUAHAN Tehnik dalam pembuatan plot atau kebun tanaman hutan ataupun buah-buahan memiliki tata cara bermacam-macam, tergantung topografi lokasi dan jenis tanaman. kali ini akan saya berbagi tehnik ataupun tata cara dalam pembuatan plot yang saya ambil dari pengalaman pribadi,untuk itu ada beberapa hal pokok yang harus direncanakan klik disini untuk rancanganya. tata cara pembuatan plot tanaman hutan ataupun buah yang telah saya lakukan adalah:   A. tehnik lapangan     I. survey lokasi ataupun areal     1....

RANCANGAN PEMBUATAN DEMPLOT TANAMAN HUTAN DAN BUAH

RANCANGAN PEMBUATAN DEMPLOT TANAMAN HUTAN DAN BUAH
RANCANGAN PEMBUATAN DEMPLOT TANAMAN HUTAN Dalam rancangan pembuatan plot tanaman hutan ada beberapa tahapan yang harus di persiapkan yaitu:      A. Survai lokasi            1. penentuan lokasi            2. alokasi anggaran            3. persiapan bibit             4. penyediaan alat lapangan             B. tehknik lapangan            1. pembersihan lokasi ada 2 cara yaitu:               ...

PER-MEN LINGKUNGAN HIDUP NO 14 TAHUN 2013

PER-MEN LINGKUNGAN HIDUP NO 14 TAHUN 2013
PERATURAN MENTERI LINGKUNGAN HIDUP REPUBLIK INDONESIA NOMOR 14 TAHUN 2013 TENTANG SIMBOL DAN LABEL LIMBAH BERBAHAYA DAN BERACUN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI LINGKUNGAN HIDUP REPUBLIK INDONESIA Menimbang : a: ...........................                       b: ...........................                       c: ............................ mengingat    : 1: ............................                ...

salam lestari

Powered By Blogger

lagi trend

GAHARU

Gaharu mungkin anda pernah mendengarnya tapi sebagian orang ada yang belum mengetahui Gaharu itu apa..? Gaharu adalah gumpalan berbent...

Joint blog

halaman

Powered by Blogger.